Ayam adalah salah satu jenis unggas yang dipelihara oleh masyarakat pada umumnya. Sehingga kita dapat menjumpai ayam dalam kehidupan kita sehari-hari. Ayam ini bisa juga dimanfaatkan untuk keperluan hidup pemeliharanya. Banyak orang-orang yang sengaja memelihara ayam ini dalam suatu tempat disebut sebagai peternakan ayam atau penangkaran ayam
Jelok adalah desa di kecamatan cepogo, Boyolali.Jelok adalah
sentra
peternakan ayam ras petelur di Boyolali +- ada 24 kandang dengan total
polulasi di atas 500 ribu ekor. Daerah pemasaran lokal Boyolali, Solo,
Klaten, Semarang dan Jakarta. Disamping itu juga penghasil minyak atsiri
kenanga dan nilam. Didesa ini juga banyak peternakan sapi perah yang
diusahakan oleh petani.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar